Kepala Bagian Humas (Kabag Humas) Pemda Konawe, Sukri Nur, S.Ag mengatakan, jumlah lolos berkas untuk Divisi Crew Umum PT VDNI tahap V sebanyak 983 orang namun dipanggil bertahap.
“Untuk pemanggilan tahap pertama hanya dari nomor urut 1-256 untuk nomor urut selanjutnya akan diumumkan pada jadwal selanjutnya,” terang Sukri. (Red)